Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel

Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel - Hallo sahabat Belajar Office, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Microsoft Office, Artikel Microsoft Office Excel 2007, Artikel Microsoft Office Excel 2010, Artikel Microsoft Office Excel 2013, Artikel Microsoft Office Excel 2016, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel
link : Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel

Baca juga


Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel

Tutorial Menggunakan Rumus
UPPER, LOWER dan PROPER
Dengan Microsoft Excel

Jika dalam aplikasi Mircosoft Word terdapat menu Change Case yang berfungsi untuk mengubah teks menjadi huruf besar, kecil atau berawalan besar, di Mircrosoft Excel fasilitas tersebut jelas tidak tersedia, Nah untuk solusi gantinya bisa menggunakan rumus UPPER, LOWER dan PROPER.

Sebagian orang bertanya-tanya bagaiamana cara mengatasinya itu semua, tapi tenang seperti kata admin, di Excel tidak ada yang tidak mungkin, untuk itu kamu simak tutorial di bawah ini.

1. Rumus UPPER

Rumus UPPER digunakan untuk mengubah (mengconversi) teks menjadi hurus besar (uppercase). Penulisan (Syntax) rumus UPPER adalah:

=UPPER(teks)

Contoh Penggunaan rumus Excel UPPER



Pada Cell B2 masukan rumus =UPPER(A2) hasilnya BELAJAR dari tkes Belajar
Pada Cell B3 masukan rumus =UPPER(A3) hasilnya RUMUS dari tkes RuMus
Pada Cell B4 masukan rumus =UPPER(A4) hasilnya EXCEL dari tkes eXcel
Pada Cell B5masukan rumus =UPPER(A5) hasilnya ITU dari tkes Itu
Pada Cell B6 masukan rumus =UPPER(A6) hasilnya MUDAH dari tkes mUdAH

2. Rumus LOWER

Rumus LOWER digunakan untuk mengubah (mengkonversi) teks menjadi hurus kecil) (lowercase). Penulisan (syntax Rumus LOWER adalah:

=LOWER(teks)

Contoh Penggunaan Rumus Excel LOWER



Pada Cell B2 masukan rumus =UPPER(A2) hasilnya belajar dari tkes Belajar
Pada Cell B3 masukan rumus =UPPER(A3) hasilnya rumus dari tkes RuMus
Pada Cell B4 masukan rumus =UPPER(A4) hasilnya excel dari tkes eXcel
Pada Cell B5masukan rumus =UPPER(A5) hasilnya itu dari tkes Itu
Pada Cell B6 masukan rumus =UPPER(A6) hasilnya mudah dari tkes mUdAH

3. Rumus PROPER

Rumus PROPER digunakan untuk mengubah teks menjadi berawalan huruf besar. Penulisan (syntax) rumus PROPER adalah:

=PROPER(teks)

Contoh Penggunaan Rumus PROPER



Pada Cell B2 masukan rumus =UPPER(A2) hasilnya Rumus Excel dari tkes rumus excel
Pada Cell B3 masukan rumus =UPPER(A3) hasilnya Rumus Excel dari tkes RUMUS EXCEL
Pada Cell B4 masukan rumus =UPPER(A4) hasilnya Rumus Excel dari tkes RuMus eXcel
Pada Cell B5masukan rumus =UPPER(A5) hasilnya Rumus Excel dari tkes rUmUs excEL
Pada Cell B6 masukan rumus =UPPER(A6) hasilnya Rumus Excel dari tkes rumus EXCEL

Nah, seperti kata admin, di Mircrosoft Excel tidak ada yang tidak mungkin, semuanya itu bisa dilakukan dengan Excel, hanya saja kita belum tau banyak tentang Microsoft Excel.


Demikianlah Artikel Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel

Sekianlah artikel Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel dengan alamat link https://belajaroffice2017.blogspot.com/2017/04/cara-menggunakan-rumus-upper-lower-dan.html

0 Response to "Cara Menggunakan Rumus UPPER, LOWER dan PROPER di Microsoft Excel"

Posting Komentar